Cari Blog Ini

Kamis, 01 Juni 2023

SERTIFIKASI PERIJINAN PENANGKAL PETIR



Uji Kelayakan dan Sertifikasi Disnaker Instalasi Penyalur Petir

Merupakan hal utama dan wajib diperhatikan oleh pemilik ataupun pengelola gedung dengan tujuan menstandarkan dan menguji kelayakan secara teknis dari instalasi penangkal petir dengan tujuan akhir keamanan dan keselamatan pada sebuah bangunan yang didalamnya terdapat peralatan maupun personal.

Pelaksana pengujian dari Instalasi dan Sertifikasi Penangkal Petir adalah Disnaker Kota ataupun Dinas Kabupaten setempat. dan bisa pula pihak ketiga sebagai pendamping dalam pengujiannya,

Sertifikasi Disnaker tentang Pengujian Instalasi Penangkal Petir tercantum didalam Undang-Undang Menteri Tenaga Kerja RI PER No.2/MEN/1989

Silahkan hubungi kami
08191-0000-561 
08521-0000-558

Profil Perusahaan





CV GRAHA ANUGERAH SENTOSA 


Kami adalah Perusahaan yang bergerak dibidang Kelistrikan khususnya Spesialis Penyalur Petir, yang telah kami jalankan dari tahun 2010. Kami melayani penjualan dan pemasangan berbagai macam jenis penangkal petir baik penangkal petir konvensional maupun penangkal petir elektrostatic/radius baik produk lokal maupun import sesuai dengan beraneka ragamnya kebutuhan pasar. Dan kami juga melayani penjualan aneka material pendukung lainnya yang siap dikirimkan ke kota anda, dimana pun anda berada. 

Kami berusaha semaksimal mungkin untuk memberikan harga yang sangat terjangkau dengan memberikan kualitas barang yang terbaik serta hasil yang memuaskan. Dengan didukung oleh para tenaga ahli profesional dan handal di bidangnya.

Perusahaan kami melayani penjualan dan pemasangan Penyalur Petir Konvensional dan Elektrostatic/Radius untuk Rumah Tinggal, Gedung Perkantoran Pemerintahan dan Swasta, Apartement, Hotel, Rumah Sakit, Rumah Ibadah, Sarana Pendidikan, Pabrik, Gudang, Perkebunan, Pertambangan, Pertenakan, Lapangan Golf, Sarana Olah Raga, Bandara, Pelabuhan, Terminal, Migas, dan Taman Rekreasi dan lain-lain.

Instalasi penangkal petir kami meliputi pemasangan di atas bangunan, di atas tower, di atas antena, di atas cerobong atau pun Tiang Tunggal (monopole free standing). Selain melayani penjualan dan pemasangan Penyalur Petir sebagai perlindungan dari luar (External Protection) kami juga melayani penjualan dan pemasangan Surge Arrester sebagai perlindungan dari dalam (Internal Protection) untuk melindungi Jalur Listrik, Jalur Data, Jalur Antena, Jalur CCTV, Jalur PABX, dll. 

Demi mematuhi dan menjalankan program Keamanan dan Keselamatan Kerja (K3) yang tertera dalam Peraturan Pemerintah Menteri Tenaga Kerja No.2/MEN/1989 dan Perubahan Peraturan Pemerintah Kemenaker No.31 tahun 2015 tentang INSTALASI PENYALUR PETIR maka,

Sudahkah bangunan dan asset anda dilindungi.....???
Sudahkah Perusahaan anda menjalani program Keamanan dan Keselamatan Kerja (K3).....??? 
Jika belum,,,,  jangan tunggu bangunan dan asset anda terkena sambaran petir (direct strike)!!! 
Serahkan perihal tersebut kepada kami, selain ahli dibidangnya perusahan kami adalah perusahaan berbadan hukum.


LEGALITAS PERUSAHAAN :

AKTA PENDIRIAN PERUSAHAAN : CV GRAHA ANUGERAH SENTOSA diterbitkan oleh ROMY JAYAPRANA, S.H. berlokasi di Kota Bandung

NOMOR INDUK BERUSAHA ( NIB ) : 9120308122391

KEPUTUSAN Kemen HU & HAM : AHU-0000708-AH.01.14 

NOMOR POKOK WAJIB PAJAK ( NPWP ) : 90.325.281.5-423.000


SEGERA HUBUNGI KAMI :
📞085210000558
📞0819-10000-561 / 0819-10000-858                       
💌  grahaanugerahsentosa@gmail.com
💌  Adm@penyalurpetir.com